Peran Komunikasi Internal di Saat Krisis (belajar dari kasus Bukalapak)
Di zaman teknologi seperti sekarang ini, membangun bisnis relatif lebih mudah dan murah dibanding dulu. Apalagi dengan profesi-profesi baru yang sebagian besar didukung oleh teknologi digital semacam; influencer, vlogger, gamer …